Tugas Multilayer

Soal :

Anda diminta untuk membuat JST untuk menirukan fungsi berikut:


Suatu fungsi dengan 5 masukan dan 3 keluran


  • Tentukan berapa layer yang ada gunakan? Serta berapa neuron pada setiap layernya? Gambarkan interkoneksinya ?
  • Tuliskan semua notasinya ?
  • Berapa jumlah seluruh bobot yg akan diatur ?
  • Tuliskan pers matematiknya?


Jawab :

3 Layer ; Layer Input = 5 Neuron, Layer Hidden = 3 Neuron, Layer Output = 3 Neuron

Gambar Interkoneksi multilayer dan Notasinya




Input :
P1=1, P2=0, P3=1, P4=0, P5=1

Bobot Hidden Layer :
W11, W12, W13, W14, W15 = 1
W21, W22, W23, W24, W25 = -1
W31, W32, W33, W34, W35 = -1

Bobot Output Layer :
V11, V12, V13 = 1
V21, V22, V23 = -1
V31, V32, V33 = -1

Persamaan Matematis dalam Excel :

Download Excel

Category:  
You can follow any responses to this entry through the RSS 2.0 feed. You can leave a response.
0 Responses
Leave a Reply